Respon Cepat Polsek Talun Mengamankan Pelaku Pungli

    Respon Cepat Polsek Talun Mengamankan Pelaku Pungli

    Kab. Cirebon - Respon Cepat Polsek Talun Polresta Cirebon mengamankan pelaku pungli di jalur tanjakan Ds. Sarwadadi - Ds. Cirebon Girang Kec. Talun Kab. Cirebon. (15/04/2024 ). 

    Bermula dari pesan whatsapp kepada Kapolsek Talun AKP H Suhada, SH., MH., dari salah satu masyarakat Kec. Talun yang berisi "Assalamaualaikum ijin komandan saya selaku perwakilan warga ingin melaporkan bahwa di jl desa sarwadadi cirebon girang banyak yg minta uang paksa ke pengendara motor pa komandan".

    Mendengar adanya informasi tersebut, Piket Fungsi Polsek Talun melakukan respon cepat mendatangi tkp yang dianggap dijadikan tempat pungli. 

    Setiba disana anggota piket Polsek Talun menemukan 5 orang yang sedang berdiri membawa ember dan jaring untuk menampung uang. Disaat dilakukan pemeriksaan ditemukan juga 2 botol minuman keras berupa ciu. 

    Kelima orang tersebut diamankan ke mako Polsek Talun untuk dilakukan pemeriksaan dan pembinaan lebih lanjut. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.I.K., SH., MH., melalui Kapolsek Talun Akp H. Suhada, SH., MH., dengan adanya respon cepat Polri dituntut tanggap dan sigap dalam segala hal mulai dari kriminalitas gangguannya kamtibmas dan bencana agar masyarakat merasa terayomi.

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Demi kondusif Wilayah Pasca lebaran  Personil...

    Artikel Berikutnya

    Kawal arus balik Lebaran 2024 Polsek Karangsembung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Buat Mobil Listrik Itu Jauh Lebih Mudah, Indonesia Pasti Bisa!
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Pantau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan Ps Kanit Binmas polsek Kaliwedi sambangi Pos Kamling Desa Kaliwedi kidul. Anggota patroli bersama Ps Kanit Binmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polresta Cirebon Berhasil Ungkap 3 Kasus dari Penganiayaan,TPPO hingga Penyalahgunaan Pupuk Bersubsidi, 2 Tersangka Diamankan
    Kanit Binmas Polsek Susukan Ajak Satkamling Jaga Persatuan dan Kesatuan Jelang Pilkada 2024
    Tingkatkan Keimanan Dan Ketaqwaan, Polsek Lemahabanag Polresta Cirebon Laksanakan Binrohtal
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Bhabinkamtibmas Desa Kempek Aipda Suharto, S.H. bersama mitra kerja Babinsa Serma Hasan, Melaksanakan sambang dan dialogis dengan Warga dalam rangka menciptakan situasi kondusif di Masyarakat (Cooling System) menjelang pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024.
    Pantau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan Ps Kanit Binmas polsek Kaliwedi sambangi Pos Kamling Desa Kaliwedi kidul. Anggota patroli bersama Ps Kanit Binmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Antisipasi C3, Geng motor  Polsek  Arjawinangun Patroli malam hari serta  tertibkan kendaraan menggunakan  Knalpot  Tidak sesuai spesifikasi Tekmnis.
    Polsek Arjawinangun Gelar Jumat Curhat  Tampung Aspirasi Tokoh Masyarakat Desa Tegalgubug.
    Patroli Polsek Ciwaringin Beri Himbauan Kepada Juru Parkir Yang Lakukan Pungutan Liar
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Giat Binrohtal Untuk Perbaikan Mental dan Rohani Anggota Polsek Beber.
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.

    Ikuti Kami