Pengusaha Jasa Kontruksi Lokal Siap Membangun Untuk Kab. Cirebon

    Pengusaha Jasa Kontruksi Lokal Siap Membangun Untuk Kab. Cirebon

    KABUPATEN CIREBON - Puluhan pengusaha jasa kontruksi di Kabupaten Cirebon berharap ada upaya pemberdayaan kontraktor dan pengusaha lokal dari pimpinan daerah, baik dari APBD Kabupaten, APBD Provinsi maupun APBN.

    Secara umum, Ujang Qoyyim selaku pemilik CV Indriyani Hartanti menilai, ada gambaran angin segar pemberdayaan dari pimpinan daerah saat ini. Sehingga ia berharap bisa terealisasi dengan maksimal, Kamis (09/06/2022).

    “Saya rasa dengan kepemimpinan Bupati Cirebon, Drs. H. Imron Rosadi M. Ag, bisa memperhatikan kontraktor dan pengusaha lokal, " kata Ujang, Kamis (09/06/2022).

    Secara teknis, pihaknya berharap bisa menjadi mitra pemerintah. Yakni dalam tataran perencanaan pembangunan, pengambilan kebijakan dan pelaksanaan kegiatan.

    “Kita umumnya berupaya mengambil peran sebagai mitra bagi pemerintah. Seperti dalam regulasi yang diakui negara. Antara pengusaha dan pemerintah memang penting bersinergi untuk mempercepat kegiatan pembangunan daerah, ” paparnya.

    Hal yang sama juga disampaikan Pemilik CV Jiklin Mega Kreasi H. Muklis, "Selain pemberdayaan kontraktor lokal, pengusaha lokal di sektor lain juga perlu mendapat perhatian serupa. Terlebih segala kegiatan, Pemerintah Daerah masih memegang peran cukup sentral sebagai sumber perekonomian di Kabupaten Cirebon, " ucap H. Muklis.

    "Kami Pengusaha Jasa Kontruksi siap membangun untuk Kabupaten Cirebon, " tutup H. Muklis. (Bekti)

    Kabupaten Cirebon Jawa Barat
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Curanmor dengan Modus Kunci T, Berhasil...

    Artikel Berikutnya

    Kabur ke Jambi, Pelaku Pembacokan Berhasil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ciptakan Kondisi Yang Aman Dan Kondusif Pada Malam Hari, Polsek Talun Giatkan Patroli Malam.
    Dalam rangka Cooling System menghadapi Pilkada 2024 Patroli Polsek Plered kontrol Satkamling di Desa Tegalsari.
    Bhabinkamtibmas Desa Ciwaringin Laksanakan Pengamanan Pendistribusian Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah Tahun 2024
    Menjelang Pilkada serentak tahun 2024, Patroli Polsek Ciwaringin Sambangi Dialogis.
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari,
    Jelang Pilkada Serentak 2024, Tokoh Masyarakat Muhammad Nuh Kepala KUA Kec. Plered Imbau Masyarakat Kabupaten Cirebon Jaga Kondusivitas
    Dalam rangka Cooling System menghadapi Pilkada 2024 Patroli Polsek Plered kontrol Satkamling di Desa Tegalsari.
    Ciptakan situasi kamtibmas yang kondusif, Patroli malam dilakukan oleh Unit Patroli Polsek Sedong hingga subuh.
    Bhabinkamtibmas Desa Ciwaringin Laksanakan Pengamanan Pendistribusian Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah Tahun 2024
    Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari,
    Polsek Arjawinangun Gelar Jumat Curhat  Tampung Aspirasi Tokoh Masyarakat Desa Tegalgubug.
    Patroli Polsek Ciwaringin Beri Himbauan Kepada Juru Parkir Yang Lakukan Pungutan Liar
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Giat Binrohtal Untuk Perbaikan Mental dan Rohani Anggota Polsek Beber.
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.

    Ikuti Kami