Patroli Dialogis Polsek Gebang dengan Masyarakat Desa Gebang Mekar

    Patroli Dialogis Polsek Gebang dengan Masyarakat Desa Gebang Mekar

    KAB. CIREBON -  Dalam melaksanakan program Quik win kepolisian guna menciptakan situasi Kamtibmas dimasyarakat pedesaan yang aman dan mempolisikan masyarakat dalam mencegah tindaknkriminal maupun segala hal yang kiranya membutuhkan kehadiran polisi di masyarakat.

    Kapolsek gebang AKP Ahamad Nasori menegaskan, kepada anggota Polsek untuk senantiasa berpatroli dengan sistem dialogis dengan masyarakat baik anggota bhabinkamtibmas dan anggota patroli agar masyarakat tahu bahwa polri jaman sekarang benar benar menunjukan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat, Jum'at (12/05/2023).

    Unit patroli gebang yang di awaki 3 tiga anggota dengan pimpinan KSPKT Aiptu Gunaedi melaksanakan patroli dialogis sepanjang jalur Pantura wilayah hukum Polsek gebang untuk antisipasi kejahatan jalanan dan antisipasi gank motor serta dialogis dengan para ojeg malam di pertigaan pasar gebang untuk mendapatkan informasi informasi serta menyampaikan pesan Kamtibmas.

    Patroli dialogis Polsek Gebang ini sangat di rasakan oleh warga sekitar dan dengan adanya patroli Polsek gebang masyarakat taupun yangelinyas di jalur wilayah Polsek gebang merasa aman, seperti yang di ungkapkan oleh salah satu pedagang keliling di pasar gebang bahwa dengan melihat mobil polisi yang melintas mondar mandir berpatroli menambah tenang baginya untuk berjualan dan merasa aman.
      

    HUMAS POLSEK GEBANG

     

    kabupaten cirebon jawa barat jabar polresta polda polri
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Gangguan Kamtibmas di Siang Hari,...

    Artikel Berikutnya

    PERSIB Legend Meriahkan Hari Pertama Paseban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Personel Polresta Cirebon Mendapat Kenaikan Pangkat Pengabdian
    Sambang Kamtibmas Pasca Pilkada 2024 Patroli Polsek Sumber, Ajak Warga saling menjaga situasi yang aman dan nyaman
    Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H beserta Anggota Monitoring giat Survei Status Gizi Indonesia ( SSGI ) Di wilayah hukum Polsek Gebang Polresta Cirebon.
    Kasat Binmas Polresta Cirebon Hadiri Pembukaan Kejuaraan Pencak Silat Cirebon Katon Tahun 2024
    Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Hadiri undangan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa ( MUSRENBANGDES ) dalam rangka Penetapan rencana kerja Pemerintahan Desa ( RKPDes ) TA 2025 Desa Kalipasung Kec. Gebang Kab. Cirebon.
    Telusuri jalur Rawan Pantura mengantisipasi Kejahatan C3 dan Penyakit Masyarakat lainnya di wilkum Polsek Susukan menjaga kondusifitas Kamtibmas dalam rangka Ops Pekat Lodaya 2024
    Polresta Cirebon Berhasil Ungkap 3 Kasus dari Penganiayaan,TPPO hingga Penyalahgunaan Pupuk Bersubsidi, 2 Tersangka Diamankan
    Kanit Binmas Polsek Susukan Ajak Satkamling Jaga Persatuan dan Kesatuan Jelang Pilkada 2024
    Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
    Polsek Beber Melaksanakan Yasinan dan Doa Bersama Jelang Pilkada 2024 di Mesjid Baitul Muslimin Polsek Beber
    Kapolsek Arjawinangun gelar Do'a Bersama Anggota Dalam Rangka Menjelang Pilkada 2024.
    Polsek Arjawinangun Gelar Jumat Curhat  Tampung Aspirasi Tokoh Masyarakat Desa Tegalgubug.
    Patroli Polsek Ciwaringin Beri Himbauan Kepada Juru Parkir Yang Lakukan Pungutan Liar
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Giat Binrohtal Untuk Perbaikan Mental dan Rohani Anggota Polsek Beber.
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.

    Ikuti Kami