Respon Cepat Polresta Cirebon Bantu Evaksuasi Pohon Tumbang

    Respon Cepat Polresta Cirebon Bantu Evaksuasi Pohon Tumbang

    CIREBON - Di ruas Jl. Pangeran Cakrabuana di Kelurahan Sendang, Kecamatan Sumber, Kabupaten Cirebon, Provinsi Jawa Barat macet total lantaran pohon besar tumbang dan menutupi ruas Jalan. Peristiwa itu terjadi saat hujan lebat disertai angin kencang menerjang kawasan tersebut, Sabtu (06/07/2024).

    Menurut kesaksian musibah terjadi saat hujan lebat mengguyur area tersebut. Selain itu juga karena kondisi pohon yang sudah berusia tua dan rapuh di bagian tangkal.

    Setelah informasi di sampaikan ke pihak terkait dan kordinasi yang baik antara pihak Kepolisian Polsek Sumber beserta Lantas Polresta Cirebon dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cirebon langsung bergerak cepat mendatangi lokasi kejadian dan dibantu oleh masyarakat melakukan evakuasi pohon dengan diameter sekitar 1, 3 meter yang tumbang melintang di Jl. Pangeran Cakrabuana dengan memotong dan merapihkan ranting dan kayu serta membersihkan jalan tersebut

    Dalam proses evakuasi itu, Kapolsek Sumber AKP YULIANA, S.A.B, M.Si. berujar, Polisi juga melakukan pengaturan lalu lintas untuk mencegah kemacetan panjang. Langkah-langkah pengaturan lalu lintas dilakukan dengan cepat dan efektif untuk memastikan kelancaran arus di sekitar lokasi kejadian.

    Setelah evakuasi pohon selama kurang dari satu jam tersebut, jalan yang semula sempat ditutup sementara kembali dibuka dan arus kendaraan kembali normal.

    Kapolsek Sumber, dan tim BPBD Cirebon yang turun langsung memantau di lokasi kejadian, menghimbau kepada masyarakat untuk selalu berhati-hati dan waspada terhadap cuaca hujan deras dan disertai angin kencang ketika melintas di jalan raya yang terdapat banyak pohon besar dan tua.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Polresta Cirebon Gelar Jum'at Curhat di...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Rasa Aman, Polsek Arjawinangun Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Festival Cempaka Putih, PLN Mobile Menyapa Warga Jakarta 
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Pantau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan Ps Kanit Binmas polsek Kaliwedi sambangi Pos Kamling Desa Kaliwedi kidul. Anggota patroli bersama Ps Kanit Binmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Antisipasi C3, Geng motor  Polsek  Arjawinangun Patroli malam hari serta  tertibkan kendaraan menggunakan  Knalpot  Tidak sesuai spesifikasi Tekmnis.
    Menciptakan Suasana Kondusif di Lingkungan Masyarakat jelang Pilkada 2024 Kapolsek Arjawinangun  sambangi tokoh agama Desa Arjawinangun.
    Kapolsek Arjawinangun  Sambang Kamling di desa Arjawinangun sampaikan pesan Kamtibmas Ciptakan kondusipitas  wilayah aman kondusip jelang Pilkada 2024.
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Bhabinkamtibmas Desa Kempek Aipda Suharto, S.H. bersama mitra kerja Babinsa Serma Hasan, Melaksanakan sambang dan dialogis dengan Warga dalam rangka menciptakan situasi kondusif di Masyarakat (Cooling System) menjelang pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024.
    Pantau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan Ps Kanit Binmas polsek Kaliwedi sambangi Pos Kamling Desa Kaliwedi kidul. Anggota patroli bersama Ps Kanit Binmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polsek Arjawinangun Gelar Jumat Curhat  Tampung Aspirasi Tokoh Masyarakat Desa Tegalgubug.
    Patroli Polsek Ciwaringin Beri Himbauan Kepada Juru Parkir Yang Lakukan Pungutan Liar
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Giat Binrohtal Untuk Perbaikan Mental dan Rohani Anggota Polsek Beber.
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.

    Ikuti Kami