Dukung Program Asta Cita Presiden, Polsek Gegesik Polresta Cirebon Laksanakan Pemeliharaan Tanaman

    Dukung Program Asta Cita Presiden, Polsek Gegesik Polresta Cirebon Laksanakan Pemeliharaan Tanaman

    CIREBON - Salah satu program Asta Cita Presiden RI Prabowo Subianto adalah Ketahanan Pangan, untuk itu dalam upaya mendukung program ketahanan pangan dan meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya ketahanan pangan, Personil Polsek Gegesik melaksanakan kegiatan pemeliharaan tanaman pangan, dilahan pekarangan bergizi Polsek Gegesik Polresta Cirebon. Minggu pagi (05/01/2025)

    Tanaman pangan yang dipelihara dalam kegiatan ini Tomat, Cabe, Sawi putih, kangkung, dan terong. Kegiatan pemeliharaan dilaksanakan oleh anggota Polsek Gegesik setiap hari berlangsung dengan semangat kebersamaan antar anggota sesuai perintah Kapolsek Gegesik AKP SUHERYANA, SH.

    Kegiatan pemeliharaan tanaman pangan ini dilaksanakan secara rutin setiap pagi hari, Polsek Gegesik berharap bisa menjadikan program ini sebagai salah satu langkah untuk mendukung ketahanan pangan nasional.

    Dengan langkah ini, Kapolsek Gegesik AKP SUHERYANA, SH mengatakan Polri tidak hanya berperan sebagai penegak hukum tetapi juga sebagai garda terdepan dalam mendukung ketahanan pangan. Tuturnya.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Dukung Program Asta CIta Presiden, Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Rasa Aman, Polsek Lemahabang Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Patroli Dialogis dan Sambangi Warga sampaikan pesan Kamtibmas
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Arjawinangun Laksanakan patroli dialogis dengan sambangi Satpam PT Sheyang.
    Polsek Sedong Ciptakan Situasi Yang Kondusif, Dengan Rutin Patroli Pada Malam Hari Hingga Subuh.
    Patroli secara insentif untuk berikan rasa aman dan nyaman bagi warga serta cegah tangkal gangguan Kamtibmas.
    Tingkatkan keamanan dan keselamatan Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon dilibatkan  amankan naik turun penumpang angkutan khusus pasca Natal 2024 dan liburan Tahun Baru 2025 di Stasiun Kereta Api Ciledug Daops 3 Cirebon.
    Kapolresta Cirebon Bersama Forkopimda Monitoring Pengamanan Ibadah Akhir Tahun 2024 dan Pergantian Malam Tahun Baru 2025
    Polresta Cirebon Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Perayaan Malam Pergantian Tahun Baru 2025
    Antisipasi adanya Kejahatan pada siang hari Polsek Arjawinangun gelar patroli di jalur By.Pass Arjawinangun - Tegalgubug
    Berikan Rasa Aman kepada Warga Masyarakat wilayah Kecamatan Kaliwedi Polsek kaliwedi Laksanakan Patroli Sambang di siang hari.
    Tingkatkan keamanan dan keselamatan Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon dilibatkan  amankan naik turun penumpang angkutan khusus pasca Natal 2024 dan liburan Tahun Baru 2025 di Stasiun Kereta Api Ciledug Daops 3 Cirebon.
    Kapolresta Cirebon Bersama Forkopimda Monitoring Pengamanan Ibadah Akhir Tahun 2024 dan Pergantian Malam Tahun Baru 2025
    Polresta Cirebon Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Perayaan Malam Pergantian Tahun Baru 2025
    Kapolresta Cirebon Bersama Forkopimda Laksanakan Monitoring Pengamanan Ibadah Natal 2024
    Monitoring Pengamanan Natal di Gereja, Kapolresta Cirebon Ingatkan Hal Ini
    Polsek Arjawinangun Gelar Jumat Curhat  Tampung Aspirasi Tokoh Masyarakat Desa Tegalgubug.
    Patroli Polsek Ciwaringin Beri Himbauan Kepada Juru Parkir Yang Lakukan Pungutan Liar
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Giat Binrohtal Untuk Perbaikan Mental dan Rohani Anggota Polsek Beber.
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.

    Ikuti Kami