Bhabinkamtibmas Bojong Wetan Kecamatan Jamblang Aktif Sambangi Warga di Malam Hari, Jaga Kamtibmas dan Serap Aspirasi

    Bhabinkamtibmas Bojong Wetan Kecamatan Jamblang Aktif Sambangi Warga di Malam Hari, Jaga Kamtibmas dan Serap Aspirasi

    Cirebon – Kegiatan sambang malam ini menjadi bagian dari rutinitas Bhabinkamtibmas Desa Bojong Wetan kecamatan Jamblang Aiptu Sumanta, untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), sekaligus mempererat hubungan antara polisi dan masyarakat. Dalam suasana santai dan penuh keakraban, petugas berdialog dengan warga, mendengarkan keluhan, serta memberikan himbauan kamtibmas.Senin (21/04/2025).

    Kapolresta Cirebon Polda Jabar Kombes Pol. Sumarni S.H., S.IK., M.H. melalui Kapolsek Klangenan Iptu Diding S.H., M.H. menegaskan bahwa sambang malam akan terus dilaksanakan secara rutin sebagai bentuk komitmen Polri dalam menjaga keamanan lingkungan serta memperkuat sinergi dengan masyarakat.

    “Kami tidak hanya datang untuk patroli, tapi juga ingin memastikan masyarakat merasa nyaman dan aman. Lewat obrolan ringan, kita jadi tahu kondisi nyata di lingkungan, ” ujarnya,

    Dengan langkah sederhana seperti ini, Bhabinkamtibmas tak hanya menjaga keamanan, tapi juga membangun rasa kekeluargaan di lingkungan warga serta menyerap aspirasi terkait Keamanan Masyarakat. Sebuah langkah kecil yang membawa dampak besar bagi rasa aman di malam hari.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Laksanakan dialogis dengan perangkat Desa...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Susukan Patroli Siang Hari, Sambangi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Kapolsek Gempol, Kompol Rynaldi Nurwan, S.H., M.H., melakukan kunjungan ke SMPN 2 Gempol sebagai bagian dari program bimbingan dan penyuluhan. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi dan edukasi kepada para siswa mengenai pentingnya keamanan, disiplin, serta kepatuhan terhadap peraturan hukum.
    Dalam rangka mengecek   ketersediaan pangan  Kapolsek Arjawinangun sambang serta Dialogis bersama Kabulog Arjawinangun.

    Ikuti Kami