Berikan Rasa Aman, Polsek Astajapura Kawal Acara Pawai Karnaval

    Berikan Rasa Aman, Polsek Astajapura Kawal Acara Pawai Karnaval

    CIREBON - Anggota patroli polsek Astanajapura Aiptu H Ahmad Saekhu dan Aiptu Oky Wihayanto melaksnakan bantuan pengamanan kegiatan arak arakan Riksa Budaya Jabar bertempat di alun alun Lemah Abang sebagai bentuk kerjasama antar polsek gabungan dalam mengamankan kegiatan. (27/08/2023).

    Pengamanan dan pengawalan dilaksanakan kerjasama gabungan polsek zona timur dan dan zona tengah sebagai upaya menambah kekuatan agar kegiatan yang diikuti oleh warga kabupaten Cirebon pada umumnya khususnya warga Lemah Abang dan sekitarnya dapat berjalan aman lancar dan terkendali serta tetap menjaga arus lalu lintas tetap lancar dan menghindari terjadinya laka lantas.

    Kapolresta Cirebin Kombes pol Arif Budiman SIK MH melalui Kapolsek Astanajapura AKP Sakur SE mengatakan pengamananan kegiatan yang bersifat kedaerahan yang mengundang warga massa yang banyak senantiasa dilakukan bukan hanya oleh polsek setempat, melainkan melibatkan gabungan polsek zona sehingga situasi tetap terkendali aman dan kondusif.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Rasa Aman, Polsek Plered Sambang...

    Artikel Berikutnya

    Cegah Kejahatan ObyeknVutak Polsek Beber...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pesona Bali: Keindahan yang Selalu Membuat Wisatawan Kembali
    Polresta Cirebon Gelar Baksos Sinergitas TNI - Polri bersama Forkompimda kepada Masyarakat
    Kasus Curi Emas dengan Modus Hipnotis Mengaku Petugas Dinas Kesehatan Berhasil Diungkap Polresta Cirebon
    Bhabinkamtibmas Desa Kalideres Laksanakan Sambang dan Dialogis untuk Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024
    Beritakan Rasa Aman Polsek Beber Patroli Stationer Dini Hari Di Jalan Raya Gronggong.
    Cipta Kondisi Jelang Pilkada 2024, Polsek Waled Laksanakan Patroli Malam
    Dalam rangka Cooling System menghadapi Pilkada 2024 Patroli Polsek Plered kontrol Satkamling di Desa Tegalsari.
    Polresta Cirebon Gelar Baksos Sinergitas TNI - Polri bersama Forkompimda kepada Masyarakat
    Polsek Pangenan, Bripka Ridwan beserta anggota lainnya Bripka Yoga. S Patroli dialogis dengan Security Pt. Avian Desa Astanamukti Kecamatan Pangenan sampaikan pesan Kamtibmas. Selasa, (24/09/2024)
    Gatur PH. Pagi di laksanakan di depan SDN 3 Tegalsari dan SMPN 2 Plered Pengaturan Lalu-lintas pagi untuk memberikan pelayanan kepada anak2 sekolah dan masyarakat serta cegah Tawuran Pelajar.
    Kapolsek Plered laksanakan Cooling system dan Patroli di Mauludan di Desa Trusmi Wetan Wilayah Hukum Polsek Plered Jelang Pilkada 2024
    Polsek Arjawinangun Gelar Jumat Curhat  Tampung Aspirasi Tokoh Masyarakat Desa Tegalgubug.
    Patroli Polsek Ciwaringin Beri Himbauan Kepada Juru Parkir Yang Lakukan Pungutan Liar
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Giat Binrohtal Untuk Perbaikan Mental dan Rohani Anggota Polsek Beber.
    Kegiatan Binrohtal dan Do'a Bersama di Mapolsek Gebang.

    Ikuti Kami